HAMMERSONIC FESTIVAL kembali di tahun 2015 dengan kejutan line up yang gak bakal di sangka sebelumnya, karena sebelumnya panitia sudah kasih bocoran line up utamanya seperti Lamb of God, Mayhem, Terrorizer dan Vader. nahhh tapi dalam tahun ini kejutan datang dari pengumuman line up band interlokal berbahaya yakni The Faceless, Ignite, Avulsed, Deathstars kemudian band yang sudah pernah mencicipi liarnya event indonesia ada Warbringer dan Unearth ditarik kembali, oh my goodness..it was awesome man!!!!. masih bertempat di Lapangan D Senayan Jakarta tanggal 8 maret 2015 para ribuan metalhead ataupun hardcore kids siap diserbu oleh sadisnya band-band lokal interlokal. pre-sale tiket sudah terlewat jadi bagi kalian yang mau hadir dalam event tahunan yang superb ini bisa membeli tiket on the spot dengan harga 400ribu belum termasuk PPN. semoga saja banyak berharap tahun ini di dukung oleh cuaca yang cerah sehingga arena moshpit bisa dinikmati bersama oleh para metalhead dan hardcore kids. selamat beribadah yang sakral dalam event ini brow, horns up!!!!
more info: hammersonic.com